Media Bawean, 3 Desember 2010Oleh : Fauzi Ra'uf*Seratus hari pertama tugas bupati – wakil bupati kita yang baru, berlalu. Bupati – wabup yang menang lewat meja Mahkamah Konstitusi ini berkunjung ke Bawean. Meriah dan menebarkan optimisme, sekalipun pasangan ini tidak banyak memperoleh suara, tetapi penyampaiannya di berbagai kesempatan amat menjanjikan dan mempesona seluruh warga. Sudah lazim, warga Bawean amat menghormati pimpinannya,...